Submissions

Online Submissions

Already have a Username/Password for JURNAL ILMU-ILMU KEHUTANAN?
Go to Login

Need a Username/Password?
Go to Registration

Registration and login are required to submit items online and to check the status of current submissions.

 

Author Guidelines

 

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL

JURNAL KEHUTANAN

Jurnal Kehutanan menerima naskah dalam bentuk hasil penelitian, catatan penelitian (note),atau artikel ulasan balik (review/minireview) dan ulasan (feature) baik dalam bahasa Indonesia maupun dalam bahasa Inggris yang belum pernah diterbitkan, atau sedang dipertimbangkan untuk diterbitkan dipenerbitan lain. Persyaratan naskah sebagai berikut:

  1. Naskah diketik 1,5 spasi pada kertas kuarto (210 x 297 mm) dengan susur (margin) 25 mm pada setiap sisi dan setiap halaman diberi nomor secara berurutan.
  2. Ditulis dalam formasi justifikasi (rata kanan-kiri), jenis huruf Times New Roman dengan ukuran 11 untuk teks dan 10 untuk tabel (judul dan keterangan lengkap) dan gambar.
  3. Panjang tulisan untuk ulasan tidak lebih dari 12 halaman yang ditulis sebagai naskah sinambung tanpa subjudul Bahan dan Metode, Hasil dan Pembahasan. Untuk naskah hasil penelitian ditulis maksimal 15 halaman.

 

Naskah disusun dengan urutan sebagai berikut:

  1. Judul, cukup informatik dan menggambarkan isi pokok tulisan, ringkas dan jelas. Ditulis dalam bahasa Indonesia (constantia 14) dan bahasa Inggris (constantia 12) menggunakan huruf besar (Kecuali nama spesies). Judul bahasa Inggris ditulis dalam tanda kurung.
  2. Nama lengkap penulis, tanpa gelar kesarjanaan. Untuk naskah dengan penulisan lebih dari satu orang maka nama penulis untuk korespondensi diberi tanda asterik serta dilengkapi e-mail.
  3. Nama lembaga/institusi penulis, Ditulis lengkap.
  4. Abstract, ditulis dalam satu paragraf menggunakan Bahasa Indonesia atauBahasa Inggris berisi maksimal250 kata dan ditulis dengan huruf miring.
  5. Key words, ditulis maksimal 5 kata penting yang mewakili isi abstrak dan dapat digunakan sebagai kata penelusur (Searching words).
  6. Pendahuluan, berisi latar belakang masalah, tinjauan pustaka secara singkat, jelas dan sistematis, serta tujuan penelitian.
  7. Bahan dan Metode, memuat uraian tentang bahan dan alat utama yang digunakan, tahapan penelitian secara ringkas, cara pengamatan, serta teknik analisis data.
  8. Hasil dan Pembahasan, berisi uraian dalam urutan logis tentang hasil penelitian beserta data dalam bentuk gambar atau tabel, dilengkapi dengan pembahasan secara ilmiah dan komprehensif disertai dukungan pustaka yang terkait. Penulisan angka (desimal) ditulis dengan koma (bahasa Indonesia).
  9. Kesimpulan, ditarik berdasarkan hasil dan pembahasan dengan mengacu pada tujuan penelitian.
  10. Ucapan terima kasih (bila ada), memuat nama lengkap (termasuk gelar kesarjanaan) penerima ucapan serta kontribusi yang diberikan kepada penulis.
  11. Daftar pustaka, daftar pustaka ditulis memakaisistem nama dan disusun secara abjad. Beberapa contoh penulisan daftar pustaka dari berbagai sumber sebagai berikut:

 

Jurnal

Xavier, S., Harianto, S. P. dan Dewi, B. S. 2018. Pengembangan Penangkaran Rusa Timor (Cervus timorensis) di Taman Hutan Raya Wan Abdul Rachman. Jurnal Sylva Lestari. 6(2): 94−102.

Buku

Irwan,Z. 1992. Prinsip-prinsip Ekologi dan Organisasi Ekosistem Komunitas dan Lingkungan. Bumi Kasara. Jakarta.

Skripsi/Thesis/Disertasi

Rudjiman dan D. T. Adriyanti. 2002. Identification manual of shorea species. Fakultas Kehutanan. Universitas Gajah Mada. Yogyakarta.

Prosiding

Iskandar. 2001. Sifat Papan Partikel dari Jenis Kayu Hutan Sekunder dan Hutan Tanaman dengan Perekat Urea. Prosiding Seminar Nasional IV. MAPEKI: 136-140.

Internet

Santosa. P. B. 2012. Strategi Pemuliaan Jelutung Rawa. http://wikipedia/ strategi-pemuliaan-jelutung-rawa//. Diakses pada tanggal 29 Oktober 2015.

 

Naskah akan dinilai oleh dua penilai (mitra bestari) yang ditetapkan oleh Dewan Editor dengan kriteria meliputi kebenaran isi, derajat orisinalitas, kejelasan uraian, dan kesesuaian dengan sasaran jurnal.

Catatan:

Agar lebih jelas dan memudahkan penulisan, silahkan dapat mendownload template penulisan artikel di halaman depan sebelah kanan.


Redaksi Jurnal Kehutanan

Fakultas Pertanian, Universitas Riau

Kampus Bina Widya

Jl. HR. Subrantas No. 30 Pekanbaru, 28293

Telp. (0761) 63271, Fax. (0761) 63270

Email: kehutanan15@gmail.com

 

Submission Preparation Checklist

As part of the submission process, authors are required to check off their submission's compliance with all of the following items, and submissions may be returned to authors that do not adhere to these guidelines.

  1. The submission has not been previously published, nor is it before another journal for consideration (or an explanation has been provided in Comments to the Editor).
  2. The submission file is in OpenOffice, Microsoft Word, RTF, or WordPerfect document file format.
  3. Where available, URLs for the references have been provided.
  4. The text is single-spaced; uses a 12-point font; employs italics, rather than underlining (except with URL addresses); and all illustrations, figures, and tables are placed within the text at the appropriate points, rather than at the end.
  5. The text adheres to the stylistic and bibliographic requirements outlined in the Author Guidelines, which is found in About the Journal.
  6. If submitting to a peer-reviewed section of the journal, the instructions in Ensuring a Blind Review have been followed.
 

Copyright Notice

Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 Licence that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.

Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.

Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

 

Privacy Statement

The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.